About Us
Visi Misi
Visi:
Menjadi institusi penelitian terdepan yang mendorong transformasi sosial, ekonomi, dan budaya melalui inovasi dan keilmuan yang berkualitas.
Misi:
Melakukan penelitian mendalam dan komprehensif untuk menjawab tantangan kontemporer.
Memberikan rekomendasi kebijakan yang berbasis bukti dan relevan dengan kebutuhan stakeholders.
Mendorong kolaborasi antar-disiplin ilmu dan institusi untuk memperluas dampak penelitian.
Mengedukasi publik dan pemangku kepentingan melalui diseminasi hasil penelitian yang mudah diakses.
STRUKTUR KEPENGURUSAN
Prof. Dr. Phil. Abdul Manan, S.Ag., M.Sc., M.A
Direktur Eksekutif
Saprijal, S.Hum., M.A
Direktur Penelitian dan Pengembangan (Litbang)
Septian Fatianda, M.Hum
Direktur Keuangan
Faez Syahroni, S.Hum., M.I.P
Sekretaris
Saryulis, M.A
Manajer Produksi dan Editor